SEJAK pertama kali digelar tahun 1955 oleh sekelompok fotografer Belanda, penghargaan World Press Photo menjadi kompetisi fotografi yang paling bergensi di dunia. Kompetisi yang memiliki misi menghubungkan dunia melalui serangkaian cerita yang terkandung dalam karya fotografi itu memperluas cakupan mereka bagi audiens internasional melalui fotojurnalistik dan tuturan kisah (story telling) …
Read More »